Detail Pelatihan

Beranda Detail Pelatihan

Teknisi K3 Ketenagalistrikan Sertifikasi BNSP - Online

Sertifikasi BNSP

Deskripsi

Pelatihan Teknisi K3 Listrik Bersertifikasi BNSP merupakan program yang disusun untuk memberikan pemahaman mendalam tentang prinsip-prinsip keamanan dan kesehatan kerja khususnya di lingkungan kerja listrik. Sertifikasi ini dikeluarkan oleh Badan Nasional Sertifikasi Profesi (BNSP), memberikan legitimasi dan pengakuan resmi terkait kompetensi Teknisi K3 Listrik.

Persyaratan

Scan Ijazah Minimal SMA sederajat Wajib
Scan KTP (Kartu Tanda Penduduk) Wajib
Scan CV (Curriculum Vitae) Wajib
Surat Pengalaman Kerja/Paklaring Wajib
Surat Rekomendasi Perusahaan (Jika utusan Perusahaan) Opsional

© smartnusajayanata.com. All Rights Reserved.